NEWSTICKER

Perbaikan Jembatan Ngaglik 1 Lamongan Terus Dikebut

N/A • 2 April 2022 00:05

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau Jembatan Ngaglik 1 yang ambles di Pantura Lamongan, Jatim. Khofifah ingin memastikan distribusi logistik tetap berjalan dengan jalur alternatif. 
(Heru Nazar)
';